Tim Survey Jateng Cek Kesiapan STQ di Sofifi
Sofifi – Tim survey Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) Jawa Tengah, Senin (13/09/2021) bertolak ke Kota Sofifi Maluku Utara untuk mengecek semua kesiapan yang dilakukan tuan rumah, bagi kafilah asal Jawa Tengah. Antara lain akomodasi dan transportasi. Tim survey yang dipimpin Kepala Seksi Seni Budaya Islam, Musabaqah Al Qur’an dan Al Hadits (Bidpenaisdayazawa) Kanwil Kemenag Provinsi …